Rabu, 25 Januari 2017

APA YANG DILAKUKAN SETELAH TERJADI KECELAKAAN?

Selamat pagi para asuradur ASKRIDA Kendari dimanapun berada, hari ini saya akan memberikan tips kepada anda ketika terjadi kecelekaan. Berikut ulasannya :
 
  1.  Ketika setelah kecelakaan pastikan anda berada pada posisi yang aman. Bila mobil Anda tidak dapat dipindahkan, nyalakan lampu darurat.
  2. Bila Anda atau ada orang disekitar anda terluka terluka, segera hubungi rumah sakit terdekat.
  3. Simpan:
    • Simpan tanggal, jam, dan lokasi kecelakaan,
    • Simpan nama dan nomor kontak dari pengendara lainnya,
    • Simpan nomor plat mobil dari kendaraan yang terlibat kecelakaan,
    • Simpan nama dan nomor telepon dari korban, dan saksi mata (bila ada).
  4. Bila memungkinkan, ambil foto kerusakan yang ada pada kendaraan Anda dan kendaraan lain yang terlibat kecelakaan dan bukti lainnya.
  5. Periksa bila pihak yang terlibat kecelakaan mengalami luka-luka.
  6. Buat  laporan ke Polisi dan hubungi kami di nomor (0401)3194812 agar kami segera merespon klaim kendaraan anda.
Intinya ketika setelah terjadi kecelekaan JANGAN PANIK!. Anda harus berfikir tenang agar semuanya dapat terkendali, semoga bermanfaaat. 




"MITRA DALAM USAHA, PELINDUNG DALAM DUKA"




Alamat :
Jl. Sao-Sao No. 272 Kendari Sulawesi Tenggara
Tel./Fax. : (0401) 3194812
email : askrida42@askrida.co.id




Tidak ada komentar:

Posting Komentar